SOMBONG
Hati - hati jika kebetulan kita diberi lebih oleh Yang Maha Kuasa
Hati - hati jika kebetulan kita mempunyai harta benda yang banyak
Hati - hati jika anda mempunyai kedudukan yang tinggi didalam masyarakat anda
Jangan sampai semua itu membuat anda menjadi sombong dan lupa diri
Nasehat ini terutama saya tujukan kepada diri saya sendiri
Syukuri dan ucapkan terimakasih sebanyak-banyaknya atas semua karunia yang telah kita dapat tersebut
Berbuat baik kepada sesama manusia dengan tulus dan ikhlas
Semoga kita menjadi makhluk yang berbahagia dan bisa membahagiakan orang lain
by : wijanarko ( admin MAM )
30 Juni 2012
---
Komentar sahabat :
Muhammad Arga Kharisma siiiip
Saturday at 6:52am · Like
Rokiah Saad Saad mohon share ?
Saturday at 6:56am · Like
Masyarakat Adat Mataram @Sist Rokiah : silahkan.
Saturday at 7:01am · Like · 1
AsNiar Asmadi Putri Amin ya robbal alamin ...
Saturday at 7:02am via mobile · Like
Masyarakat Adat Mataram @Bang Arga : 1000 sip untuk anda :)
Saturday at 8:39am · Like
Masyarakat Adat Mataram @Sist Asmadi : amin.
Saturday at 8:39am · Like
Herli Andy matur sembah nuwun sampun di eling aken
Saturday at 8:55am · Like
Idham Kholid Mantaaap !!
semoga kita bahagia dan membahagiakan orang lain .
Saturday at 9:09am via mobile · Like · 1
Raja Achmadfauzy Semua itu Adalah Cobaan Dari Tuhan .....
Saturday at 10:12am · Like
Tidak ada komentar:
Posting Komentar